Kaca tempered merupakan salah satu material yang populer, di dalam interior residensial ataupun bangunan komersil. Jenis ini memang sangat di minati, karena memiliki keunggulan yang cukup banyak. Dengan penggunaan dan pemasangan yang tepat, akan memperindah tampilan sebuah ruangan secara keseluruhan. Bukan hanya dari segi estetika saja, material ini juga memiliki fungsi yang tidak bisa di remehkan begitu saja. Keberadaanya saat ini di fungsikan menjadi berbagai macam jenis, yang sangat menarik.
Elemen merupakan, jenis kaca yang memiliki ketahanan sangat tinggi. Dengan ketebalan yang sama di bandingkan kaca biasa, namun kekuatannya 5 kali lebih kuat dari kaca pada umumnya. Maka dari itu, material ini bisa tahan menghadapi berbagai hantaman dan guncangan yang ada. Kelebihan yang lainnya lagi, jenis ini kuat terhadap berubahan iklim dan cuaca, serta hantaman angin yang kencang.
Maka tidak heran, jika penggunaanya menjadi pilihan utama bagi hunian dan terutama pada bangunan seperti perkantoran, dan yang lainnnya. Nah setelah mengetahui tentang lebih jelasnya elemen ini, mari kita lihat bagaimana penerapannya di dalam interior hunian.
-
Kaca tempered sebagai dinding
Kaca tempered dinding sangatlah efektif di gunakan di dalam sebuah ruangan. Selain untuk pembatas ruangan, juga membuat tampilan hunian lebih indah dan elegan. Ide ini sangat cocok untuk apatermen, perkantoran, dan yang lainnya. Dinding kaca tanpa frame seperti ini, memang sangan populer penggunaanya. Karena harganya yang tidak terlalu mahal, dan kemudahan pemasangannya membuat jenis ini ramai di minati. Hal ini bisa menjadi solusi bagi ruangan kecil, tapi membutuhkan tingkat privasi yang tinggi.
-
Kaca tempered untuk railing balkon
Penggunaan Kaca tempered balkon, tentunya akan memberikan kesan yang cantik dan melengkapi porposi rumah menjadi sempurna. Jenis ini banyak di gunakan karena, sangat aman, kuat, dan mampu menciptakan keindahan. Penerapannya sendiri kerap kita jumpai, di bangunan-bangunan bergaya modern. Hal ini di karenakan para pemiliknya, menginginkan kesan yang lebih memukau.
-
Kanopi kaca tempered
Untuk ruangan yang lebih kecil, namun membutuhkan cahaya lebih tapi area tidak terlalu luas, ide Kanopi kaca tempered dapat di terapkan di langit-langin ruangan dalam hunian. Dengan penggunaanya tidak perlu di ragukan lagi tentang keamanannya, karena jenis ini sangat kokoh. Selain itu dengan penerapannya, akan menciptakan efek visual yang indah, menarik, dan paling pasti elegan.
-
Railing tangga kaca tempered
Sama seperti penggunaan pada balkon, penggunaan kaca sebagai railing tangga juga patut menggunakan kacajenis ini. Karena jenis ini lebih aman, dan memiliki sifat retak menjadi potongan kecil-kecil tumpul pada saat pecah. Di dalam penggunaanya dengan look seperti ini, dapat membuat tampilan interior kamu semakin modern dan menarik perhatian.
Itulah beberapa penerapannya di dalam sebuah hunian,kalian dapat menjadikannya refrensi. Sebelum memutuskan akan menerapkan desain di atas, perlu di ingat untuk mencari vendor pemasangan ahli. Dengan penentuan yang tepat, tentunya akan menghindari kerusakan dan kekurangan teknisi yang tidak di inginkan. Untuk itu, silahkan menghubungi kami untuk informasi yang lebih lanjut dan dapatkan penawaran yang menarik. Selain itu kalian juga bisa mengunjungi website kami, untuk jenis kategori yang lainnya. Terimakasih
Baca Juga Artikel Kami Yang Sebelumnya:
Kunjungi Toko Online Kami
https://www.tokopedia.com/indoglasscraft
Posting Oleh: Tarum